Categories: Jaringan

Cara Mudah dan Cepat Menyetel atau Mensetting VPN di Windows 7

Buat kita yang mengutamakan keamanan ber-internetan ketika menggunakan jaringan publik seperti wifi di cafe, hotel, restoran atau dimana saja yang digunakan secara umum oleh banyak orang, enkripsi via tunneling VPN adalah solusi yang sering kita gunakan. Atau terkadang untuk melolosi situs yang diblokir oleh ISP dan mengganti dns bukan lagi solusi, vpn memang cara yang tepat.

Khusus untuk pengguna VPN gratisan, yang banyak layanan yang sering kita gunakan, berbagai lokasi server, hingga tipe VPN tersebut. Nah, kalau satu persatu disetting melalui control panel, rasanya lama dan terkadang ribet. Terutama yang gratis, password selalu berubah. Bahkan situs sampai VPN hostname beserta IP juga sering berubah walau sebenarnya hanya satu penyedia layanan. Ya kita maklumi saja karena layanan gratis itu selalu bersifat dinamis šŸ˜€

Untuk itu, kita akan membuat sebuah ā€œbuku teleponā€ dengan trik sederhana untuk me-manage VPN-VPN tersebut, berikut cara-nya :

Buka Notepad, jangan tulis apapun, lalu simpan file kosong dengan pilihan ā€œsave asā€ untuk ā€œAll fileā€, dengan nama VPN.pbk. ( ā€œVPNā€ boleh diganti sesuai keinginan). Simpan ke Desktop agar lebih mudah di pakai nanti.

File atau berkas yang disimpan tadi akan kelihatan seperti sebuah ikon jaringan, seperti ini :

Klik dua kali pada ikon tersebut, akan ada notofikasi bahwa ā€œbuku teleponā€ masih kosong, klik OK untuk menambah atau menyetel VPN yang akan kita simpan :

Pilih VPN :

Isi info VPN, Alamat Internet alias Hostname VPN-nya, lalu nama VPN(sesuai keinginan). Disini saya mengambil layanan gratis FreeVPN.me sebagai sample. Klik berikutnyaā€¦

Isi username dan password, klik Buat

Setelah tombol Buat di klik, akan muncul list VPN yang kita buat tadi, klik sambungkan untuk mulai menyambung ke VPN

Muncul kotak ini, seperti biasa šŸ˜€

Setelah tersambung, sambungan VPN terlihat disini :

Untuk memutuskan sambungan VPN, klik kembali pada ikon tadi, klik putuskan :

Ā 

Konfirmasi šŸ™‚

Nah, beginilah cari mudah memanage akun VPN pada windows 7, untuk menambahkan VPN baru, klik ikon tadi lalu klik ā€œBaruā€

Ā 

Ā 

Riza Mirza

Riza Mirza, seorang dosen, praktisi IT, dan jurnalis. Alumni S1 Informatika Universitas Almuslim dan S2 Teknologi Informasi Universitas Malikussaleh. Anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan pengurus perwakilan Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kota Lhokseumawe - Aceh Utara.

Recent Posts

Tanda Tangan Digital: Inovasi untuk Kemudahan Birokrasi

Penggunaan teknologi semakin meluas, termasuk dalam hal tanda tangan. Dahulu, tanda tangan dianggap sebagai identitas…

10 bulan ago

Dampak Negatif dan Bahaya Plagiarisme bagi Mahasiswa dalam Membuat Tugas

Plagiarisme, tindakan menyalin atau mengambil karya orang lain tanpa memberikan kredit yang sesuai, merupakan masalah…

11 bulan ago

Smart TV: Teknologi Canggih dengan Pro dan Kontra

Dalam era digital yang terus berkembang, perangkat pintar semakin merambah kehidupan sehari-hari. Salah satu perangkat…

1 tahun ago

Era ‘Mobile Computing’ untuk Kemudahan Peradaban Manusia

Mobile computing adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan kemampuan komputer atau perangkat elektronik untuk beroperasi…

1 tahun ago

Pentingnya Teknologi VPN untuk Jurnalis

Pada zaman digital seperti saat ini, jurnalis tidak lagi harus mengumpulkan informasi dari sumber-sumber yang…

2 tahun ago

Teknologi DNS Pribadi: Solusi Keamanan Data Pengguna

Dalam era digital saat ini, internet telah menjadi bagian penting dari kehidupan kita. Hampir semua…

2 tahun ago

This website uses cookies.