Categories: Video

Streaming Resmi Channel TV Indonesia

Anda suka nonton siaran TV secara online? Saya akan sharing alamat resmi halaman streaming saluran TV komersial di Indonesia diantarnya MNC Media, TransCorp, Metro TV, serta SCTV. Memang sudah ada situs TV Online populer Indonesia yaitu Mivo.TV serta bebrapa layanan online streaming lain. Belum lagi banyaknya blog dan website yang meng-kloning Mivo.TV dengan copas kode atau manipulasi kode di laman website/blog mereka.

Namun saya akan memberikan link resmi untuk mengakses streaming TV di Indonesa.

Untuk streaming MNC Media, diantarnya RCTI, Global TV, MNC TV, SINDO TV dan MNC NEWS berikut alamatnya:

http://www.okezone.tv/

Untuk streaming TransCorp yaitu TransTV dan Trans7:

http://www.mytrans.com/live/

TV ONE:

http://www.tvonenews.tv/streaming

METRO TV

http://www.metrotvnews.com/read/streaming

SCTV

http://www.sctv.co.id/streaming

Jika ada yang saya temui, saya akan tambahkan lagi nantinya. Ingat untuk menikmati streaming setidaknya koneksi internet Anda minimal 512kbps atau 384kbps untuk yang paling minim dan tentu saja paket unlimited. Selamat menikmati 🙂

Riza Mirza

Riza Mirza, seorang web developer dan internet marketer dari Lhokseumawe, Aceh. Juga alumni S1 Informatika Universitas Al Muslim dan S2 Magister Teknologi Informasi Universitas Malikussaleh, anggota Persatuan Pewarta Warga Indonesia, dan Manajer IT pada portal berita lokal.

View Comments

Share
Published by
Riza Mirza

Recent Posts

Tanda Tangan Digital: Inovasi untuk Kemudahan Birokrasi

Penggunaan teknologi semakin meluas, termasuk dalam hal tanda tangan. Dahulu, tanda tangan dianggap sebagai identitas…

3 bulan ago

Dampak Negatif dan Bahaya Plagiarisme bagi Mahasiswa dalam Membuat Tugas

Plagiarisme, tindakan menyalin atau mengambil karya orang lain tanpa memberikan kredit yang sesuai, merupakan masalah…

4 bulan ago

Smart TV: Teknologi Canggih dengan Pro dan Kontra

Dalam era digital yang terus berkembang, perangkat pintar semakin merambah kehidupan sehari-hari. Salah satu perangkat…

7 bulan ago

Era ‘Mobile Computing’ untuk Kemudahan Peradaban Manusia

Mobile computing adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan kemampuan komputer atau perangkat elektronik untuk beroperasi…

11 bulan ago

Pentingnya Teknologi VPN untuk Jurnalis

Pada zaman digital seperti saat ini, jurnalis tidak lagi harus mengumpulkan informasi dari sumber-sumber yang…

1 tahun ago

Teknologi DNS Pribadi: Solusi Keamanan Data Pengguna

Dalam era digital saat ini, internet telah menjadi bagian penting dari kehidupan kita. Hampir semua…

1 tahun ago

This website uses cookies.